Langsung ke konten utama

Postingan

Politik, Fanatik dan Taktik

Sumber: Watchdoc Documentary Film dokumenter Sexy Killers ini bercerita tentang fakta-fakta dari rangkaian investigasi dari Ekspedisi Indonesia Biru yang diproduksi oleh Watchdoc sendiri. Investigasi yang dilakukan itu seperti mengenai penambangan batu bara di daerah Kalimantan, dampak dari pembangunan PLTU, oligarki kelompok-kelompok elit. Gua bisa dipertemukan sama film dokumenter ini karna berkat Twitter, dari tweet seseorang yang sedang menyuarakan film dokumenter Sexy Killers agar semua orang menontonnya. Sebelum gua nonton film Sexy Killers ini, gua cari tau film ini bercerita tentang apa. Setelah gua baca sinopsisnya dari internet kayanya ini menarik untuk ditonton. Dan setelah gua tonton di channel Youtube Watchdoc Image yang berduasi 1 jam 28 menit 55 detik ini gua baru tau kalau dibalik sumber tenaga listrik yang kita pakai didalam rumah kita itu banyak merenggut banyak korban jiwa, akibat dari penambangan batu bara juga menyisakan kubangan air di tengah hutan yang mene
Postingan terbaru

#2019PadaPrimitif

Sebenernya sih gua biasa aja masalah #2019GantiPresiden & males ngomongin ginian, tapi kali ini udah kelewatan primitifnya sih mungkin bukan primitif doang tapi juga intimidatif. Lu mau pake kaos,topi,gelas,spanduk #2019GantiPresiden gapapa, tapi kalo udah intimidasi SAMPAH sih menurut gua. Katanya Bhinneka Tunggal Ika, tapi milih kubu seberang dikata-katain lah,dibayarlah,dibilang dikasih nasi bungkus lah,ada juga yang menyodorkan pisang didepan mulut wanita. Sebenernya setiap orang mempunyai hak untuk bebas memilih pemimpinnya, tapi kalo orang-orang seperti ini sih primitif. Berikut contoh foto-foto masyarakat primitif. Pasangan ini hanya tersenyum melihat orang-orang primitif dibelakangnya. (Courtesy of YouTube/Jakartanicus) Orang-orang primitif yang mengiming-iming duitnya. (Courtesy of YouTube/Jakartanicus) Dengan senangnya orang-orang ini menghambur-hamburkan uang. (Courtesy of YouTube/Jakartanicus) Kalo kata Rocky Gerung ini yan

Juru Potret Kemaren Sore

Cara menikmati hidup yang penuh banyak cerita unik dengan jepretan foto.  Perahu yang ditinggal pemiliknya untuk memberitahu istrinya kalau ia mendapat ikan banyak. (Xiaomi Redmi 5 Plus ) Suasana malam hari di Angkringan. (Yashica Electro 35 GSN) Ditengah hiruk pikuknya kota masih ada yang selalu bekerja keras. (Xiaomi Redmi 5 Plus ) Musim Gugur. (Yashica Electro 35 GSN) Bercanda gurau bersama, tak ada perbedaan kasta. (Xiaomi Redmi 5 Plus) Ini dia si pemilik perahu, yang sedang memperbaiki beberapa perahunya yang sudah keropos. (Xiaomi Redmi 5 Plus)  Realita derita, susah dan senang bekerja kantoran. Susahnya itu seperti lembu dan senangnya itu seperti buku. (Yashica Electro 35 GSN) Suatu hari, tanggal 17 Agustus di daerah Selo tepatnya di kaki Gunung antara Merbabu dan Merapi saya melihat banyak sekali bocah-bocah sedang merayakan hari ulang tahun Ibu Pertiwi. Berbekal tongkat kayu yang diikat dengan Sang Saka Mera Pu